Kamis 11 Mei 2023
Muhasabah dan Motivasi untuk murid kelas 6 SD IT Attin Sumbar
“Membakar kembali semangat sholeh sholehah sebelum ujian sekolah dimulai”
Diisi oleh Motivator ternama yg luar biasa yaitu bapak Mr. Bastra Sinaro dan Ilham Asyraf Suhendri dari Barka Training & consulting Padang Panjang
Acara berlangsung dengan baik dan diikuti dengan sangat antusias oleh murid. Semangat sholeh dan sholehah para murid kembali membara.